• ‘Meliora’ Jadi Ajang Kreasi Siswa SMK Negeri 2 Buduran

    ‘Meliora’ Jadi Ajang Kreasi Siswa SMK Negeri 2 Buduran

    SIDOARJO (RadarJatim.id) –SMK Negeri 2 Buduran telah menyelenggarakan pentas seni tahunan bertajuk ‘Meliora’ dengan berbagai penampilan menarik dan kreatif dari para siswa, hingga memukau para penonton yang terdiri dari siswa dan guru, pada Kamis (13/6/2024) pagi di halaman sekolah. Bagi Zalfa Izzati, salah satu siswa kelas XII yang tahun ini lulus, pentas seni ini terasa…

  • Pemdes Jatirejo Rampingkan Penyusunan RKP 2025 melalui Musrenbang Perankingan

    Pemdes Jatirejo Rampingkan Penyusunan RKP 2025 melalui Musrenbang Perankingan

    MADIUN (RadarJatim.id) — Pemerintah Desa Jatirejo, Kecamatan Wonoasri , Kabupaten Madiun, Jawa Timur, mempercepat langkah-langkah menuju Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPD) 2025 melalui tahapan Musrenbang Perankingan, Rabu (12/6/2024). Bertempat di Pendopo Kantor Kepala Desa Jatirejo, Musrembang dihadiri oleh BPD, perangkat desa, dan tokoh masyarakat, mampu dengan efisien mengatur prioritas usulan yang telah disusun dalam musyawarah…

  • Purnawiyata ke XL SMP Negeri 4 Sidoarjo Bertabur Penghargaan

    Purnawiyata ke XL SMP Negeri 4 Sidoarjo Bertabur Penghargaan

    SIDOARJO (RadarJatim.id) — Sebagai bentuk perhatian dan apresiasi sekolah kepada para siswanya yang berprestasi, khususnya siswa kelas IX. SMP Negeri 4 Sidoarjo banyak memberikan penghargaan. Baik prestasi akademik maupun non akademik. Prosesi penyerahan penghargaan diberikan pada acara Purnawiyata Angkatan XL SMP Negeri 4 Sidoarjo tahun ajaran 2023/2024, pada Rabu (12/6/2024) pagi, di Aula SMP Negeri…

  • Jelang Idul Adha, Komiditas di Pasar Setono Betek Kediri Kota Masih Terpantau Normal

    Jelang Idul Adha, Komiditas di Pasar Setono Betek Kediri Kota Masih Terpantau Normal

    KEDIRI (RadarJatim.id) – Menyambut perayaan hari raya Idhul Adha tahun 2024, Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Kediri kembali melakukan pemantauan harga sejumlah komoditas pangan di Pasar Setono Betek, Senin (10/6/2024). Kegiatan tersebut dilakukan sebagai upaya dalam mengendalikan harga komoditas serta inflasi di Kota Kediri terlebih saat mendekati hari raya keagamaan. “Survei harga saat…

  • Pengadilan Militer Surabaya Adili Warga Madura, Dugaan Palsukan SIC

    Pengadilan Militer Surabaya Adili Warga Madura, Dugaan Palsukan SIC

    SURABAYA (RadarJatim.id) – Koptu Bah Ady Purnomo Wijaya (42) asal Situbondo warga Bangkalan Madura. Diadili oleh Pengadilan Militer (Dilmilti) III 12 Surabaya. Dugaan pemalsuan dokumen berupa Surat Ijin Cerai (SIC). Istri terdakwa JI merasa dirugikan dengan keputusan sepihak, tanpa persetujuannya. Akibatnya, terdakwa dilaporkan ke Pengadilan Militer III 12 Surabaya. JI mengaku, sudah sering di dzolimi…

  • Kekurangan Ruang Kelas, Siswa SDN Wunut 2 Porong Terpaksa Belajar Dibekas Ruang Koperasi Dan Pepustakaan

    Kekurangan Ruang Kelas, Siswa SDN Wunut 2 Porong Terpaksa Belajar Dibekas Ruang Koperasi Dan Pepustakaan

    SIDOARJO (RadarJatim.id) – Gedung Sekolah Dasar Negeri (SDN) Wunut 2 Kecamatan Porong kondisinya sangat memprihatinkan. Plafonnya banyak yang pecah dan kusam penuh jamur, akibat terkena air hujan yang disebabkan atapnya bocor. Sekolah yang berada di sisi barat arteri Porong itu selalu tergenang banjir ketika musim hujan datang, karena posisi bangunan SDN Wunut 2 lebih rendah…

  • Subdit V Siber Polda Jatim Bongkar Ribuan Konten Website Asusila

    Subdit V Siber Polda Jatim Bongkar Ribuan Konten Website Asusila

    Subdit V Siber Polda Jatim bongkar ribuan konten website asusila Artikel Subdit V Siber Polda Jatim Bongkar Ribuan Konten Website Asusila pertama kali tampil pada Radar Jatim.https://ouo.io/NvEwfP

  • Plafon Ambrol dan Atap Gedung Bergelombang, Proses Belajar Mengajar Siswa SDN Wangkal Dipindahkan Ke Perpustakaan

    Plafon Ambrol dan Atap Gedung Bergelombang, Proses Belajar Mengajar Siswa SDN Wangkal Dipindahkan Ke Perpustakaan

    SIDOARJO (RadarJatim.id) – Kalau dilihat dari luar sepertinya biasa-biasa saja atau tidak ada yang aneh dengan kondisi gedung Sekolah Dasar Negeri (SDN) Wangkal, Kecamatan Krembung. Namun ketika masuk ke halaman SDN Wangkal, terlihat dengan jelas atap gedungnya bergelombang. Atap gedung yang bergelombang itu menaungi kelas 3, kelas 4 dan kelas 5. Selain atapnya yang bergelombang,…

  • Lima Bulan Belum Setor Pendapatan Parkir, Komisi B DPRD Sidoarjo Segera Panggil Dishub Dan PT ISS-KSO

    Lima Bulan Belum Setor Pendapatan Parkir, Komisi B DPRD Sidoarjo Segera Panggil Dishub Dan PT ISS-KSO

    SIDOARJO (RadarJatim.id) – Pembayaran retribusi parkir yang belum disetorkan oleh PT Indonesia Sarana Servis (ISS)-KSO selama 5 bulan ini ke Kas Daerah (Kasda) Sidoarjo mendapat perhatian dari Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sidoarjo. Komisi yang membidangi perekonomian itu akan segera memanggil PT ISS-KSO dan Dinas Perhubungan (Dishub) Sidoarjo untuk mengetahui kejelasan terkait…

  • Atap SDN Waruberon Ambruk, Siswa Terpaksa Belajar Di Musholla Dan Perpustakaan

    Atap SDN Waruberon Ambruk, Siswa Terpaksa Belajar Di Musholla Dan Perpustakaan

    SIDOARJO (RadarJatim.id) – Siswa-siswi kelas IV dan kelas V Sekolah Dasar Negeri (SDN) Waruberon, Kecamatan Balongbendo terpaksa harus mengukuti proses belajar mengajar di di musholla dan perpustakaan setelah lebih dari 1 tahun lalu atap gedungnya ambruk. Atap gedung SDN Waruberon yang ambruk itu terjadi di kelas I dan kelas II. Siti Masitoh, S.Pd, Kepala SDN…

Design a site like this with WordPress.com
Get started